Restoran     Mini     Wisatawan     Kereta     
Sekilas

Pasanggrahan Cafe & Resto

Pasanggrahan Cafe & Resto

Pasanggrahan Cafe & Resto terletak di jalan Pasanggrahan pantai barat Pangandaran menjadi salah satu tempat nongkrong asyik bagi para pecinta kopi dan kulineran disekitar  pantai Pangandaran.

Pasanggrahan Cafe & Resto menyediakan berbagai jenis kopi pilihan yang sangat baik serta aneka jus dan smoothies yang lezat serta dilengkapi sofa yang nyaman dan setiap malamnya digelar panggung musik live yang asik.




Informasi Alamat
Alamat:
Jl. Pasanggrahan, Pantai Barat Pangandaran, Jawa Barat 46396
Telephone:

Contact:

Homepage:

Peta Lokasi
Buka di Google Maps

Tempat Pilihan Lainnya Dekat Pasanggrahan Cafe & Resto


Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini