Potret Hari Ini
Kondisi Jalan Padaherang
Fotografer Sumarwoto | Rabu, 11 September 2013 08:50 WIB | 1.457 Views
Akses gerbang masuk Pangandaran yang melewati jalan Padaherang dan Banjar Sari yang pada musim liburan lalu menjadi biang kemacetan kini sudah sebagian telah selesai di perbaiki, hingga kini masih di kebut pengerjaanya, sejumlah alat berat masih terlihat melakukan sejumlah pengerjaan perataan jalan, harapanya sebelum libur tahun baru 2014 sudah selesai di perbaiki seluruhnya.
Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran.
Kirimkan tulisan anda melalui
Kontribusi dari Anda
Berikan Komentar Via Facebook
Potret Hari Ini Lainnya
Potret Pangandaran Air Show
Sabtu, 28 Oktober 2023 15:57 WIB
Potret penampakan pesawat di Landasan Susi Air Pantai Barat Pangandaran dalam rangka Pangandaran Air Show
Lapang Merdeka Pangandaran
Rabu, 30 Agustus 2023 09:47 WIB
Biasanya lapang ini di pakai untuk aktifitas olahraga dan kegiatan outdoor lainnya
termasuk acara 17 Agustus