Potret Hari Ini
        
            Wooden House Batu Karas
        
         
         	Fotografer Sumarwoto |  Selasa, 24 September 2013 03:00 WIB  | 3.696 Views
         
        10 menit lepas dari pintu masuk objek wisata Batu Karas, setelah Tanjakan Heuras di sebelah kiri jalan anda akan mendapati bangunan unik yang bernuansa hangat berbalut kayu,  Wooden house dan wooden collection tempat tersebut bernama, disini anda akan mendapati koleksi-koleksi distro berupa pakaian surfer dan semacamnya, serta ada resto,  rumah singgah serta penyewaan papan selancar juga tersedia di tempat ini.
	
     
 
           
           
	Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran.
    Kirimkan tulisan anda melalui 
Kontribusi dari Anda
Berikan Komentar Via Facebook
 
       	
    Potret Hari Ini Lainnya