Jaring Nelayan     Jembatan Muara     Keamanan     Ketua Balawista     

Pasir Putih Pangandaran - Foto Galeri

Pasir Putih Pangandaran - Foto Galeri
Tentang Destinasi Foto Galeri Peta Lokasi Testimoni
Galeri Photo Menikmati Sore di Pasir Putih Pangandaran
Galeri Photo Menikmati Sore di Pasir Putih Pangandaran
Warna jingga ke kuning-kuningan dilangit pangandaran, membentuk refleksi siluet wisatawan yang sedang beraktifitas di pasir putih, tua, muda hanyut dalam suasana sore yang hangat di pasir putih Pangandaran, terlihat wisatawan yang sedang asik bermain snorkling, ada juga wisatawan yang mencari ikan-ikan kecil diantara terumbu-terumbu karang yang muncul akibat surutnya air laut.
Pasir Putih Pangandaran dalam Lensa
Pasir Putih Pangandaran dalam Lensa
Pasir Putih di Pantai Pangandaran selalu akan teringat bagi siapapu yang pernah kesana, apalagi yang sempat mengabadikan dalam bidikan lensa, indah luar biasa.
Indahnya Pasir Putih Pangandaran
Indahnya Pasir Putih Pangandaran
Pangandaran memiliki beberapa pasir putih, salah satu yang mudah untuk dikunjungi adalah pasir putih di cagar alam bagian barat. Nikmati kejernihan air dan keindahan pasir beserta taman lautnya.
Harga Tiket Masuk
Peta Lokasi
Hotel Dekat Pasir Putih Pangandaran - Foto Galeri
Pondok Feby Pangandaran
Pondok Feby Pangandaran
Rumah sewa milik warga Pangandaran yang terletak di Jl.Baru-Bulak laut Pangandaran, kurang lebih 500M menuju
Harga mulai
Rp.500.000
/permalam
Nyiur Indah Beach Hotel Pangandaran
Bintang 3
Nyiur Indah Beach Hotel Pangandaran
Nyiur Indah 1 terletak di Jl.Pantai Barat Pangandaran dekat dengan Pantai pantai,menawarkan suasana yang asri
Harga mulai
Rp.775.000
/permalam
Pondok Tiana
Pondok Tiana
"Penginapan Pondok Tiana dengan letaknya yang sangat dekat dengan pantai, dekat dengan lokasi berenang juga
Harga mulai
Rp.450.000
/permalam
Setia Jaya Hotel Pangandaran
Setia Jaya Hotel Pangandaran
"Setia Jaya Beach Hotel, terletak di Jl. Pamugaran No1 Ujung Tol Gate Pantai Barat Pangandaran,sesuai
Harga mulai
Rp.600.000
/permalam
Suara Ombak 2 Pangandaran
Suara Ombak 2 Pangandaran
Rumah sewa milik warga Pangandaran yang terletak di Jl.Bulak laut Pangandaran, memilik 3 Kamar FAN
Harga mulai
Rp.1.100.000
/permalam
PAKET WISATA Pasir Putih Pangandaran - Foto Galeri
Saat ini belum ada paket wisata yang kami rekomendasikan untuk destinasi Pasir Putih Pangandaran - Foto Galeri. Mungkin anda bisa memilihnya di halamanan Paket Wisata.

Destinasi Wisata Pilihan Lainnya
Dimana saja destinasi wisata yang bisa anda kunjungi di Kabupaten
Pangandaran untuk rencana liburan anda
Pantai Timur Pangandaran
Pantai Timur Pangandaran

Objek wisata yang merupakan primadona pantai di Jawa Barat ini terletak di Desa Pananjung Kecamatan Pangandaran dengan jarak ± 92 km arah selatan kota Ciamis, memiliki berbagai keistimewaan seperti:

Bulaksetra
Bulaksetra

Pantai Bulak Setra berbatasan langsung dengan pantai dan terdapat ekosistem mangrove yang berfungsi sebagai penahan abrasi. Tumbuhan mangrove di kawasan Bulak Setra saat ini masih dalam tahap pertumbuhan sebagai hasil proses suksesi akibat terhantam tsunami pada tahun 2006 yang lalu.

Ciwayang Rafting
Ciwayang Rafting

Wisata yang mengedepankan tagline Objek wisata air penguji andrenalin di Cikoranji - Cigugur ini belum lama di buka, baru genap 4 bulan dari dibukanya oleh pjs bupati Pangandaran pada 9 Nopember 2015 yang lalu, kini objek wisata ini mulai di kunjungi para wisatawan.



Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini